Salahkahku...
yang tak bisa memaafkan cinta untukmu
Di saat kau benar benar butuhkan ku
Dan salahku yang tak bisa bukakan rasa untukmu
Di saat kau benar benar inginkanku
Salahku...
yang tak pernah memperhatikanmu dulu
Di saat kau masih ada di dekatKU
Dan maaf ku yang tak bisa buka kan perasaanku
Disaat Kau benar benar inginkan ku
Di saat cintamu tumbuh dalam jiwa
kau malah tinggalkan ku sendiri
Membuat ku smakin tak berdaya padamu
Dan disaat rasamu tumbuh dalam dada
Kau malah tinggalkan semua ini
Membuat ku smakin tak berdaya padamu
0 komentar
Posting Komentar